Kamis, 02 Juli 2015

Algoritma Menghitung Luas dan Keliling Persegi Panjang (C++)

Persegi Panjang

Persegi panjang, bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki empat buah sudut yang kesemuanya adalah sudut siku-siku. Rusuk terpanjang disebut sebagai panjang (p) dan rusuk terpendek disebut sebagai lebar (l).

Algoritma:
Algoritma MenghitungLuasKelilingPersegiPanjang
    {dibaca panjang dan lebar dari user, kemudian program menampilkan hasil perhitungan luas dan keliling persegi panjang}

Deklarasi:
    p, l, luas, keliling : integer

Deskripsi:
    read(p, l)
    luas <- p * l
    keliling <- 2 * (p + l)
    write(luas, keliling)

C++:
#include <iostream>
//develop251.blogspot.com
using namespace std;

int main(){
    int p, l, luas, keliling;
    
    cout << "Masukkan panjang : "; cin >> p;
    cout << "Masukkan lebar   : "; cin >> l;
    
    luas = p * l;
    keliling = 2 * (p+l);
    
    cout << "Luas     = " << luas << endl;
    cout << "Keliling = " << keliling << endl;    
    
    return 0;
}

Hasil running:
Hasil running mencari luas dan keliling persegi panjang



Referensi:
  • https://id.wikipedia.org/wiki/Persegi_panjang